Artis / Penyanyi / Band : Ray Kahvi
Judul Lagu / Musik : Aishiteru 3D
Album :
Label Musik : Nagaswara
Pengarang / Pencipta : Zivilia
Genre : Pop
Jika mendengar lagu berjudul Aishiteru tentu melekat dengan band asal Kendari, Zivilia. Saat ini single berjudul Aishiteru sendiri sudah hadir dalam 3 judul Aishiteru 1, 2 dan 3 yang tergabung dalam album Trilogy Aishiteru. Kali ini single Aishiteru tampil dalam bentuk 3D dan bergenre RnB yang dibawakan penyanyi bernama Ray Kahvi.
Video Klip Ray Kahvi – Aishiteru 3D
Source From Youtube.
Lirik Aishiteru 3D
Menunggu sesuatu yang sangat menyebalkan bagiku
Walau kadang mengesalkan
Kau selalu beratanya
Menantikan kehadiran dirimu
Entah sampai kapan aku harus menunggu
Sesuatu yang sangat sulit tuk ku jalani
Meski tak ada lagi kata cinta terucap
Kadang ku berpikir cari penggantimu
Saat kau jauh di sana
wo..ouw..wo
Walau raga kita terpisah jauh
Namun hati kita selalu dekat
Itu karna ku takut kehilangan
Kalau dekat bertengkar
Kalau jauh ku rindu
Jadi serba salah kesetian ini
Pada ketulusan a a ai aishiteru
Menunggu sesuatu yang sangat menyebalkan bagiku
Walau kadang mengesalkan
Kau selalu beratanya
Menantikan kehadiran dirimu
Entah sampai kapan aku harus menunggu
Sesuatu yang sangat sulit tuk ku jalani
Meski tak ada lagi kata cinta terucap
Kadang ku berpikir cari penggantimu
Saat kau jauh di sana
wo..ouw
Walau raga kita terpisah jauh
Namun hati kita selalu dekat
Itu karna ku takut kehilangan
Kalau dekat bertengkar
Kalau jauh ku rindu
Jadi serba salah kesetian ini
Pada ketulusan a a ai aishiteru
Saat ku sendiri pikiran melayang terbang
perasaan resah gelisah
Jalani kenyataan hidup tanpa gairah
woo.oouw
Lupakan sajalah obsesi dan ambisimu
Akhiri semua cukup sampai disini
Dan buktikan pengorbanan cintamu untukku
Ku mohon kau kembali
wo..ho..wo
ye...ye...ho..wo
Walau raga kita terpisah jauh
Namun hati kita selalu dekat
Itu karna ku takut kehilangan
Kalau dekat bertengkar
Kalau jauh ku rindu
Jadi serba salah kesetian ini
a a ai aishiteru
a a ai aishiteru